KADAR KOLESTEROL TOTAL KELINCI (Orictolagus cuniculus) YANG DIBERI BERBAGAI MINYAK MASAK = TOTAL CHOLESTEROL LEVEL OF RABBIT (Oriclolagus cuniculus) GIVEN VARIOUS OF COOKING OIL

https://doi.org/10.22146/jsv.382

M.Nur Salim Dahlan(1*), T. Iskandar .(2)

(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kadar kolesterol total serum darah kelinci yang diberi berbagai minyak masak. Penelitian ihi menggunakan 24 ekor kelinci jantan dengan berat badan 1,3-1,8 kg. Sebelum penelitian dimulai semua kelinci diadaptasikan. Selanjutnya, kelinci dibagi secara acak ke dalam 4 kelompok, yaitu satu kelompok kontrol (A) dan tiga kelompok perlakuan (BCD). Kelompok A (kontrol) diberi pakan dasar, kelompok B, C, D masing-masing diberi pakan dasar dan minyak kelapa, minyak sawit dan minyak jagung 2 mllekorThari selama 8 minggu. Pada minggu ke 0, 4, dan 8 dan perlakuan, darah diambil I ml untuk dianalisis kadar kolesterol total dengan kit kolesterol dengan menggunakan spektrofotometer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian minyak kelapa, minyak sawit dan minyak jagung mempunyai pengaruh yang sangat signifikan pada kadar kolesterol total serum kelinci




DOI: https://doi.org/10.22146/jsv.382

Article Metrics

Abstract views : 1517

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2012 Jurnal Sain Veteriner

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Sain Veteriner Indexed by

    CrossrefROADCOREProduct DetailsDESKRIPSI GAMBAR


Copyright of JSV (Jurnal Sain Veteriner) ISSN 0126-0421 (print), ISSN 2407-3733 (online).

Fakultas Kedokteran Hewan, Universitas Gadjah Mada

Jl. Fauna No.2, Karangmalang, Yogyakarta

Phone: 0274-560862

Fax: 0274-560861

Email: jsv_fkh@ugm.ac.id

HP. 0895363078367

Jurnal Sain Veteriner is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

free
web stats View My Stats