Isi Artikel Utama
Abstrak
Penelitian ini mengkaji mengenai strategi yang digunakan oleh partai baru, yaitu Partai Gelora dalam persiapan menuju 2024 untuk memenuhi parliamentary threshold. Penelitian ini menggunakan teori Anthony Giddens mengenai struktur dan agency, yang mana peneliti menjelaskan mengenai hambatan dan pendorong Partai Gelora sebagai agency dalam menangani struktur yang ada dengan analisis proyek politik, sumber daya, dan struktur peluang politik. Metode penelitian ini, menggunakan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data, yaitu data primer dan data sekunder. Hasil penelitian menunjukan apabila Partai Gelora memiliki strategi yang digunakan menuju Pemilu 2024, dengan adanya tantangan dan keberhasilan menuju Pemilu 2024. Sehingga, Partai Gelora harus dapat meyakinkan masyarakat apabila partai tersebut memang layak untuk dipilih dan memiliki keterbaharuan dengan partai lama. Maka dari itu, Partai Gelora harus berjuang agar mencapai parliamentary threshold dan memiliki basis dukungan masa yang banyak.
Kata Kunci
Rincian Artikel
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Seluruh naskah yang diterbitkan oleh Jurnal PolGov berada di bawah lisensi CC-BY-SA (Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License), yang memiliki ketentuan sebagai berikut: Share: menyalin dan mendistibusikan ulang naskah dalam media atau format apapun, Adapt: mencampur, mengubah, dan membuat sesuatu dari naskah dengan berbagai tujuan, termasuk komersil.
Hak cipta naskah dipegang seluruhnya oleh penulis. Lisensi yang tidak eksklusif diberikan kepada Jurnal PolGov untuk menerbitkan naskah dan menjadi penerbit asli dari naskah tersebut.
Kondisi-kondisi yang ada pada lisensi CC-BY-SA tidak mengikat penulis, sebagaimana penulis merupakan pemegang hak cipta. Namun, penulis harus mengakui hak-hak pembaca dan pihak ketiga untuk menggunakan naskah mereka selagi masih dalam ketentuan CC-BY-SA.
References
- Bramasta, D. B. (2019). Partai Gelora dan Rencana Panjang Fahri Hamzah. Kompas.com. https://www.kompas.com/tren/read/2019/11/13/073000765/partai-gelora-dan-rencana-panjang-fahri-hamzah-?page=all.
- Fahrian, F. (2014). Media Televisi Sebagi Basis Komunikasi Politik Partai Nasional Demokrat (Studi Penelitian Terhadap DPP Partai Nasdem. Journal of Politic and Government Studies; Vol 6, No 03, Hal 1-18 https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jpgs/article/view/16594
- Fales, S. (2018). Fungsi Partai Politik dalam Meningkatkan Partisipasi Politik Ditinjau dari Hukum Positif. Jurnal Pemerintahan dan Politik Islam. Vol 3, No 2. http://dx.doi.org/10.29300/imr.v3i2.2152
- Firdaus, S. U. (2010). Relevansi Parliamentary Threshold terhadap Pelaksanaan Pemilu yang Demokratis. Jurnal Konstitusi. vol 8, No 2. https://doi.org/10.31078/jk%25x
- Hanafi, R. I. (2019). Kemunculan dan Tantangan Partai Politik Baru pada Pemilu 2019. Jurnal Penelitian Politik. Vol. 15 No. 2. https://doi.org/10.14203/jpp.v15i2.761
- Harahap, R. O. (2020). Partai Gelora di Sumatera Utara–Asal-Usul dan Perkembangannya. Skripsi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Jurusan Ilmu Politik. http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/27353
- Haryadi, M. (2019). Penjelasan Fahri Hamzah Soal Alasan Berdirinya Partai Gelora dan Sindiran untuk PKS. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/ 2019/11/13/penjelasan-fahri-hamzah-soal-alasan-berdirinya-partai-gelora-dan-sindiran-untuk-pks.
- Hasan, M. (2000). Eksistensi Partai Politik Era Orde Baru. Project Report. Fakultas Ilmu Sosial UNP, Padang. http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33000
- Hizkia; -, Bandiyah; Mahaswari Jayanthi Mertha, Anak Agung Sagung Mirah. Metamorfosis Gerakan Arah Baru Indonesia Menjadi Partai Gelombang Rakyat Indonesia Di Provinsi Bali. Jurnal Nawala Politika, [S.l.], v.1, n.2, jan. 2021. ISSN 2827-9131. https://ojs.unud.ac.id/index.php/politika/article/view/69119
- Julianda, A. (2018). “Parliamentary Threshold” dan Parpol Baru Peserta Pemilu. News.detik.com. https://news.detik.com/kolom/d-3977292/parliamentary-threshold-dan-parpol-baru-peserta-pemilu.
- Kaslam, K. S. (2020). Strategi Komunikasi Politik Partai Gelora Sulawesi Selatan di Masa Pandemi Covid-19. Volume 3, Nomor 2, Desember 2020 (118-132) ISSN (Print): 2087-3360 (Online): 2714-7657. https://doi.org/10.24252/vp.v3i2.18346
- Aji, M. P., & Indrawan, J. (2020). HAMBATAN DAN TANTANGAN PARTAI POLITIK: PERSIAPAN MENUJU PEMILIHAN UMUM 2024. El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama, 8(2), 214-229. Retrieved from http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/washatiya/article/view/4235
- Shofia, N., & Alamsyafi, M. Z. (2019). EKSISTENSI PARTAI POLITIK DI INDONESIA MASA PRA DAN PASCA KEMERDEKAAN. MIMBAR YUSTITIA, 3(1), 60-74.
- Hidhayad, P. (2020). Banyak Cara Merekrut Anggota. Partaigelora.id. https://www.partaigelora.id/banyak-cara-merekrut-anggota/
- Partaigelora.id. (2020). Manfaatkan Mobilisasi Digital, Jumlah Anggota Partai Gelora Semakin Tumbuh Pesat. Partaigelora.id. https://www.partaigelora.id/tag/ rekrutmen-anggota/
- Salie, & Winurti , D. . (2020). PERGESERAN PERAN IDEOLOGI DALAM PARTAI POLITIK. Wacana: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Interdisiplin, 7(2), 141–151. Retrieved from https://e-journal.upr.ac.id/index.php/Jwcn/article/view/3215
- Ramadhani, D. (2020). Modal Caleg Perempuan dan Politik Patriarkhi dalam Pemilihan Umum di Indonesia: Keterwakilan Perempuan pada Pemilu 2019 di Kabupaten Sleman. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Vol. 10, No. 1. https://doi.org/10.15575/jispo.v10i1.7237
- Ridoi, M. (2016). Kekuatan Figur Dalam Partai Politik (Studi Terhadap Abdurrahman Wahid di Partai Kebangkitan Bangsa). Skripsi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/40522
- Bhayangkara, R. I. (2019). Komunikasi Pemasaran Politik Partai Politik Baru di Indonesia (Studi Komunikasi Pemasaran Politik Partai Dengan Identitas Kepemudaan Pada Partai Solidaritas Indonesia) (Doctoral dissertation, Universitas Airlangga).
- Sulistiyono, S. T. (2020). Kehadiran Partai Gelora Dinilai Bakal Menggerus Suara PKS. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/2020/05/22/kehadiran-partai-gelora-dinilai-bakal-menggerus-suara-pks.
- Umam, C. (2020). Alasan Anis Matta Dirikan Partai Gelora. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/2020/08/20/alasan-anis-matta-dirikan-partai-gelora.
References
Bramasta, D. B. (2019). Partai Gelora dan Rencana Panjang Fahri Hamzah. Kompas.com. https://www.kompas.com/tren/read/2019/11/13/073000765/partai-gelora-dan-rencana-panjang-fahri-hamzah-?page=all.
Fahrian, F. (2014). Media Televisi Sebagi Basis Komunikasi Politik Partai Nasional Demokrat (Studi Penelitian Terhadap DPP Partai Nasdem. Journal of Politic and Government Studies; Vol 6, No 03, Hal 1-18 https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jpgs/article/view/16594
Fales, S. (2018). Fungsi Partai Politik dalam Meningkatkan Partisipasi Politik Ditinjau dari Hukum Positif. Jurnal Pemerintahan dan Politik Islam. Vol 3, No 2. http://dx.doi.org/10.29300/imr.v3i2.2152
Firdaus, S. U. (2010). Relevansi Parliamentary Threshold terhadap Pelaksanaan Pemilu yang Demokratis. Jurnal Konstitusi. vol 8, No 2. https://doi.org/10.31078/jk%25x
Hanafi, R. I. (2019). Kemunculan dan Tantangan Partai Politik Baru pada Pemilu 2019. Jurnal Penelitian Politik. Vol. 15 No. 2. https://doi.org/10.14203/jpp.v15i2.761
Harahap, R. O. (2020). Partai Gelora di Sumatera Utara–Asal-Usul dan Perkembangannya. Skripsi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Jurusan Ilmu Politik. http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/27353
Haryadi, M. (2019). Penjelasan Fahri Hamzah Soal Alasan Berdirinya Partai Gelora dan Sindiran untuk PKS. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/ 2019/11/13/penjelasan-fahri-hamzah-soal-alasan-berdirinya-partai-gelora-dan-sindiran-untuk-pks.
Hasan, M. (2000). Eksistensi Partai Politik Era Orde Baru. Project Report. Fakultas Ilmu Sosial UNP, Padang. http://repository.unp.ac.id/id/eprint/33000
Hizkia; -, Bandiyah; Mahaswari Jayanthi Mertha, Anak Agung Sagung Mirah. Metamorfosis Gerakan Arah Baru Indonesia Menjadi Partai Gelombang Rakyat Indonesia Di Provinsi Bali. Jurnal Nawala Politika, [S.l.], v.1, n.2, jan. 2021. ISSN 2827-9131. https://ojs.unud.ac.id/index.php/politika/article/view/69119
Julianda, A. (2018). “Parliamentary Threshold” dan Parpol Baru Peserta Pemilu. News.detik.com. https://news.detik.com/kolom/d-3977292/parliamentary-threshold-dan-parpol-baru-peserta-pemilu.
Kaslam, K. S. (2020). Strategi Komunikasi Politik Partai Gelora Sulawesi Selatan di Masa Pandemi Covid-19. Volume 3, Nomor 2, Desember 2020 (118-132) ISSN (Print): 2087-3360 (Online): 2714-7657. https://doi.org/10.24252/vp.v3i2.18346
Aji, M. P., & Indrawan, J. (2020). HAMBATAN DAN TANTANGAN PARTAI POLITIK: PERSIAPAN MENUJU PEMILIHAN UMUM 2024. El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama, 8(2), 214-229. Retrieved from http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/washatiya/article/view/4235
Shofia, N., & Alamsyafi, M. Z. (2019). EKSISTENSI PARTAI POLITIK DI INDONESIA MASA PRA DAN PASCA KEMERDEKAAN. MIMBAR YUSTITIA, 3(1), 60-74.
Hidhayad, P. (2020). Banyak Cara Merekrut Anggota. Partaigelora.id. https://www.partaigelora.id/banyak-cara-merekrut-anggota/
Partaigelora.id. (2020). Manfaatkan Mobilisasi Digital, Jumlah Anggota Partai Gelora Semakin Tumbuh Pesat. Partaigelora.id. https://www.partaigelora.id/tag/ rekrutmen-anggota/
Salie, & Winurti , D. . (2020). PERGESERAN PERAN IDEOLOGI DALAM PARTAI POLITIK. Wacana: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Interdisiplin, 7(2), 141–151. Retrieved from https://e-journal.upr.ac.id/index.php/Jwcn/article/view/3215
Ramadhani, D. (2020). Modal Caleg Perempuan dan Politik Patriarkhi dalam Pemilihan Umum di Indonesia: Keterwakilan Perempuan pada Pemilu 2019 di Kabupaten Sleman. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Vol. 10, No. 1. https://doi.org/10.15575/jispo.v10i1.7237
Ridoi, M. (2016). Kekuatan Figur Dalam Partai Politik (Studi Terhadap Abdurrahman Wahid di Partai Kebangkitan Bangsa). Skripsi. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/40522
Bhayangkara, R. I. (2019). Komunikasi Pemasaran Politik Partai Politik Baru di Indonesia (Studi Komunikasi Pemasaran Politik Partai Dengan Identitas Kepemudaan Pada Partai Solidaritas Indonesia) (Doctoral dissertation, Universitas Airlangga).
Sulistiyono, S. T. (2020). Kehadiran Partai Gelora Dinilai Bakal Menggerus Suara PKS. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/2020/05/22/kehadiran-partai-gelora-dinilai-bakal-menggerus-suara-pks.
Umam, C. (2020). Alasan Anis Matta Dirikan Partai Gelora. Tribunnews.com. https://www.tribunnews.com/nasional/2020/08/20/alasan-anis-matta-dirikan-partai-gelora.