Manggarai Daerah Sengketa antara Bima dan Goa

https://doi.org/10.22146/jh.1970

Hans Daeng(1*)

(1) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Manggarai adalah salah satu dari lima kabupaten di Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur. Dalam konsep tentang dinamika masyarakat dan kebudayaan ada pandapat yang mengatakan bahwa proses persebaran kebudayaan-kebudayaan secara geografis terjadi oleh perpindahan bangsa-bangsa (migrasi) di muka bumi. Jadi persebaran unsur-unsur kebudayaan (difusi) berjalan berbarengan dengan migrasi. Bila judul di atas dikaitkan dengan konsep dinamika masyarakat dan kebudayaan, maka dapat diajukan beberapa pertanyaan seperti: mengapa terjadi pertentangan antara Bima dan Goa, bagaimanakah cara-cara yang digunakan untuk merealisasi hasrat dan cita-cita masing-masing, apa akibatnya untuk Manggarai sendiri.

Keywords


aspek kebahasaan, fonologi, morfologi, pengajaran, semantik, sintaksis, pragmatik, teks humor

Full Text:

PDF



DOI: https://doi.org/10.22146/jh.1970

Article Metrics

Abstract views : 1250 | views : 1288

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2013 Hans Daeng

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.