Pengaruh Kepemilikan Jaminan Kesehatan Masyarakat Miskin terhadap Status Kelahiran dan Kejadian Stunting pada Baduta Indonesia (Analisis Data IFLS 1993 – 2007)
Demsa Simbolon(1*)
(1) Politeknik Kesehatan Kemenkes Bengkulu
(*) Corresponding Author
Abstract
Background. One of the policies to address health and nutrition issues is Health Insurance Program for the Poor (ASKESKIN) imposed by the Decree of the Minister of Health of the Republic of Indonesia number 1241/MENKES/SK/XI/2004 as mandated by National Social Security System. However, coverage is still low, which is expected to have an impact on the birth status and nutritional status of children under-two years old. Objective. To prove that membership of a health insurance for the poor (ASKESKIN) has effect on birth status and the incidence of stunting of children under-two years old in Indonesia. Method. The research is using the positivist paradigm, the data is analysed using cross- sectional study based on Indonesian Family Life Survey (IFLS) in 1993-2007. The samples were all children under two years who were randomly netted in IFLS1 (1993) until IFLS4 (2007), with inclusion criteria biological children, living with parents, single live birth and birth, the data available on birth weight, gestational age, anthropometry. Univariate, bivariate and logistic regression mutivariat using 3 sets of data to identify the effect of health insurance ownership to birth weight (n = 3956), gestational age (n = 4998) and the incidence of stunting (n = 4504). Results. Ownership of health insurance affects LBW, preterm and stunting. Children under two years old from family that have health insurance other than ASKESKIN are protected from LBW (OR, 95 % CI = 0.61; 0.43 to 0.88). However, there was no difference risk of LBW among children under two years old from families with ASKESKIN and those without any health insurance. (OR, 95 % CI = 0.92; 0.52 to 1.61) (model 1). Children from ASKESKIN family has a risk factor for the prevalence of preterm (OR, 95 % CI: 1.74; 1.14 to 2.66) (model 2). Children from families that have health insurance other than ASKESKIN are protected from stunting (OR, 95 % CI = 0.78, 0.62 to 0.98), but there is no difference in risk of stunting among children from families with ASKESKIN compared to children from famililies that do not have health insurance (OR, 95 % CI = 1.01; 0.69 to 1.47) (model 3). Conclusion. Policy makers need to evaluate the Community Health Insurance Program (ASEKSKIN). The Maternal Children Health and Nutrition intervention was done with less emphasis on promotive and preventive efforts. People utilize curative measures only when problems occur in relation to the health and nutrition of mothers and children.
Latar belakang. Salah satu kebijakan untuk mengatasi masalah kesehatan dan gizi adalah Program Jaminan Pemeliharaan Kesehatan bagi Masyarakat Miskin (PJKMM) yang diberlakukan dengan Surat Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia (SK Menkes RI) No. 1241/Menkes/SK/XI/ 2004 sebagai amanat UU No. 40/2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN). Namun cakupannya masih rendah, yang diperkirakan berdampak pada masih tingginya masalah riwayat kelahiran dan status gizi baduta. Tujuan. Membuktikan pengaruh kepemilikan jaminan kesehatan masyarakat miskin terhadap status kelahiran dan kejadian stunting baduta Indonesia. Metode. Penelitian menggunakan paradigma positivist dengan pendekatan crossectional study berdasarkan data Indonesia Family Life Survey (IFLS) tahun 1993-2007. Sampel adalah seluruh bayi dan baduta yang secara random terjaring dalam IFLS1 (1993) sampai IFLS4 (2007), dengan kriteria inklusi anak kandung, tinggal dengan orang tua, lahir hidup dan lahir tunggal, tersedia data berat lahir, umur kehamilan, antropometri. Analisis univariat, bivariat dan regresi logistik mutivariat menggunakan 3 set data untuk mengidentifikasi pengaruh kepemilikan Jaminan kesehatan terhadap berat lahir (n=3956), umur kehamilan (n=4998) dan kejadian stunting (n=4504). Hasil. Kepemilikan jaminan kesehatan berpengaruh terhadap BBLR, prematur dan stunting. Bayi dari keluarga peserta jaminan kesehatan Non-ASKESKIN terproteksi dari BBLR (OR;95% CI= 0,61; 0,43-0,88). Namun tidak ada perbedaan risiko BBLR antara bayi dari keluarga peserta Askeskin dan yang tidak memiliki jaminan kesehatan (OR;95% CI =0,92; 0,52-1,61) (model 1). Kepemilikan ASKESKIN sebagai faktor risiko kejadian prematur (OR, 95% CI: 1,74; 1,14-2,66) (model 2). Anak dari keluarga peserta jaminan kesehatan Non-ASKESKIN terproteksi dari kejadian stunting (OR;95% CI =0,78; 0,62-0,98), namun tidak ada perbedaan risiko stunting antara anak dari keluarga peserta ASKESKIN dengan anak dari keluarga yang tidak memiliki jaminan kesehatan (OR;95% CI =1,01; 0,69-1,47) (model 3). Kesimpulan. Penentu kebijakan perlu melakukan evaluasi pada program Jaminan Kesehatan Masyarakat (keluarga miskin), karena intervensi KIA dan Gizi yang dilakuan kurang menekankan pada upaya promotif dan prefentif, sehingga utilisasi masyarakat lebih pada upaya kuratif bila terjadi masalah Kesehatan dan Gizi pada ibu dan anak.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Departemen Kesehatan RI, Pedoman Umum Program Jaringan Perlindungan Sosial, Jakarta, 1998.
Departemen Kesehatan RI, Pedoman Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi Bahan Bakar Minyak Bidang Kesehatan, Jakarta, 2003.
Kementrian Kesehatan RI, Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor 125/MENKES/SK/II/2008 tentang pedoman penyelenggaraan program Jaminan Kesehatan Masyarakat tahun 2008, Jakarta, 2008.
Rachmawati, Tety, Budiarto W, Ristrini, Astutik WD, Efektivitas Penyelenggaraan Program JPK Gakin PKPS BBM bidang kesehatan, Surabaya, 2004.
Crescent, Impact of JPS Basic Health Care on The Health Status of Poor Communities, Centre for Regional resource Development and Community Empowerment, Bogor, 2001.
Thaha AR, Dampak Program Pengaman Sosial terhadap Status Gizi Anak Baduta di Sulawesi Selatan dan JAwa Barat. Majalah KEdokteran Infonesia, 2004,54(4) ;116-123.
Kementerian Kesehatan RI, Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2010, Jakarta, 2010.
Binkin, Fleshood, and Moris, Birth weight and Childhood Growth. Pediatrics, 2002 ; 82: 828-834.
Ford GW, Doyle LW, Davis NM, Callanan C, Very Low Birth Weight and Growth into Adolescent. Arch. Pediatr. Adolesc.Med, 2000 ;154:778-784.
Sorensen HT, Sabroe S, Rothman KJ, Gillman M, Steffensen FH, Fischer P, Birth Weight and Length as Predictors for Adult Height. Am J Epidemiol 1999; 149: 726-729.
Kusharisupeni, Growth Faltering pada Bayi di Kabupaten Indramayu Jawa Barat, Makara, 2002 ;6(1).
Martorel R, Rivera J & Kaplowitz H, Consequences of Stunting in Early Childhood for Adult Body Size in Rural Guatemala. Ann. Nestle, 1990 ;48 :85-92.
ACC/SCN. 2000. Fourth Report on the Worl Nutrition Situation. Geneva: ACC/SCN in collaboration with the International Food Policy Research Institute.
Kementerian Kesehatan RI, Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2007, Jakarta, 2008.
The Indonesia Family Life Survey (IFLS), Family Life Surveys, A Rand Labor and Population Program. http://www.rand.org/labor/FLS/ IFLS.html.
World Health Organization, WHO Antro 2005, Beta version Feb 17th, 2006: Software for assessing growth and development of the world’s children, WHO, Geneva, 2006.
World Health Organization, Expert Committee on Physical Status. Physical Status: The Use and Interpretation of Anthropometry. Technical Report Series. no. 854. WHO, Geneva, 1995.
Fall CH, Osmond C, Barker DJ, Fetal and infant growth and cardiovascular risk factors in women. BMJ, 1995;310:428 –32.
Podja J & Kelley L, Low Birthweight- United Nations Administrative Committee on Coordination Sub_committee on Nutrition. Nutrition Policy Discussion Paper, 2000 ;18.
Noviani, Hubungan Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR) dengan Kejadian KEmatian Neonatal Dini di Indonesia tahun 2010 (Analisis Data Riskesdas 2010), Thesis FKM Universitas Indonesia, Depok, 2011.
Kusharisupeni. 2004 Peran Status Kelahiran terhadap Stunting pada Bayi: Sebuah Studi Prospektif. J Kedokteran Trisakti. Juli- September 2004 ;23(3).
Klaus & Fanaroff. Penatalaksanaan Neonatus Risiko Tinggi. Edisi 4. Jakarta, 1998.
Brown Judith E, Nutrition Trough the Life Cycle. Wadsworth/Thomson Learning, Belmont USA, 2002.
Widodo Y, Hubungan Status Gizi berdasarkan Indeks Antropometri Tunggal dan Komposit dengan Morbiditas. Litbangkes, Kemenkes, 2010.
Nandy S, Irving M, Gordon D, Subramanian SV, Smith GD, Poverty, child undernutrition and morbidity: new evidence from India. Bulletin of the World Health Organization, 2005;83:210- 216.
Bose K & Mandal GC, Proposed New Antropometric Idicesof Childhood Undernutrition. Mal J Nutr, 2010 ;16(1): 131-136.
World Health Organization, WHO Database on Child Growth and Malnutrition, Geneva, 1997.
Shrimpton R, Worldwide timing of Growth faltering: implications for Nutritional interventions. American Academi of Pediatric, 2001.
Black RE, Allen LH, Bhutta ZA, Caulfield LE, de Onis M, Ezzati M, Mathers C, Rivera J, For the Maternal and Child Undernutrition Study Group. Maternal and Child Undernutrition: Global and Regional Exposures and Health Consequences. Lancet, 2008;371:243–60.
Martorell R, Kettel Khan L, Schroeder D, Reversibility of stunting: epidemiological findings in children from developing countries. Eur J Clin Nutr 1994;48:S45–57.
Chakraborty P and Anderson AK, Predictors of Overweight in Children under 5 Years of Age in India. Current Research Journal of Social Sciences, 2010 ;2(3):138-146.
Jahari AB, Draf Buku Saku Gizi: Terwujudnya Generasi Penerus bangsa yang berkualitas tanggung jawab kita bersama: Departemen Kesehatan RI, Jakarta, 2009.
Gibney M J, Margetts BM, Kearney JM, Arab
L. Gizi Kesehatan Masyarakat, Jakarta, 2008.
Dwilaksono A, Strategi Peningkatan Kualitas Jasa Pelayanan Berdasarkan Analisis Kepuasan Pasien Askeskin di Puskesmas (Studi Kasus di Puskesmas Mulyorejo dan Banyu Urip, Kota Surabaya). Buletin Penelitian Sistem Kesehatan, 2006 ;9(4) :190-192.
Yunitawati D, Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan dan Kelangsungan Hidup Bayi pada Rumah Tangga Miskin di Indonesia (Analisis Data SDKI 2002-2003 dan 2007), Tesis UGM, Yogyakarta, 2012.
DOI: https://doi.org/10.22146/jkki.36359
Article Metrics
Abstract views : 2696 | views : 6374Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia : JKKI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia : JKKI [ISSN 2089 2624 (print); ISSN 2620 4703 (online)] is published by Center for Health Policy and Management (CHPM). This website is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. Built on the Public Knowledge Project's OJS 2.4.8.1.
View My Stats