Cover Image

PENGARUH KEARIFAN LOKAL, LOCUS OF CONTROL, DAN MOTIVASI TERHADAP PERILAKU BERWAWASAN LINGKUNGAN PETANI DALAM MENGELOLA LAHAN PERTANIAN DI KABUPATEN SOPPENG (The Effect of Local Wisdom, Locus of Control, and Motivation to Preserve the Environment towards)

https://doi.org/10.22146/jml.18436

Mulyadi Mulyadi(1*)

(1) Jurusan Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh langsung kearifan lokal, locus of control, dan motivasi melestarikan lingkungan terhadap perilaku berwawasan lingkungan petani dalam mengelola lahan pertanian di Kabupaten Soppeng. Karena itu merupakan penelitian ex-post fakto yang bersifat korelasional. Sampel dalam penelitian ini adalah petani di Kecamatan Liliriaja Kabupaten Soppeng yang dipilih secara random sebanyak 120 orang petani. Data dikumpulkan dengan kuesioner dan dianalisis dengan menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian membuktikan bahwa motivasi melestarikan lingkungan dan perilaku berwawasan lingkungan petani masing-masing dipengaruhi secara langsung positif oleh kearifan lokal dan locus of control. Kedua variabel eksogen tersebut juga berpengaruh tidak langsung terhadap perilaku berwawasan lingkungan petani melalui motivasi melestarikan lingkungan. Temuan ini menunjukkan bahwa variabel kearifan lokal, locus control dan motivasi melestarikan lingkungan merupakan faktor yang menentukan terwujudnya perilaku berwawasan lingkungan petani.


ABSTRACT

The research aimed to determine whether there is a direct influence of local wisdom, locus of control, and motivation to preserve the environment on the environmentally oriented behavior of farmers in managing agricultural land in the District Soppeng. The research was correlational expost facto. Sample  of research are 120 farmers  selected by simple random sampling method in Liliriaja  Sub District in Soppeng. Data were collected by questionnaire and analyzed using path analysis. The research proves that the motivation to preserve the environment and farmers' environmentally oriented behavior of each positively influenced directly by local wisdom and the locus of control. Both endogenous variables also indirectly affect the environmental oriented behavior through the motivation to preserve the environment. These findings indicate that local wisdom variables, locus control and motivation to preserve the environment was a determining factor realization of farmers' environmental behavior





DOI: https://doi.org/10.22146/jml.18436

Article Metrics

Abstract views : 2948 | views : 3244

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2017 Jurnal Manusia dan Lingkungan



JML Indexed by:

  

Web
Analytics View My Stats